Pelatihan Reef Check di Gili Trawangan
pemberian materi di ruang kelas |
Reef Check adalah protocol monitoring terumbu karang yang digunakan secara luas.Tekniknya sederhana untuk dipelajari dan secara ilmiah datanya kuat. Data Reef Check diatur oleh Reef Check Foundation, yang merupakan sebuah organisasi konservasi laut internasional yang berbasis di Los AAnggels, California dengan kantor-kantor di Filipina, Indonesia Repoblik Dominika dan Australia dengan tim di lebih 80 Negara dan wilayah (buku panduan monitoring terumbu karang Reef Check, Edisi 2006).